4 Hal Yang Harus Diketahui Dalam Belajar Fotografi Bagi Pemula

belajar fotografi

Menghasilkan sebuah karya foto yang unik dan juga menarik pada dasarnya bukan hal yang sulit bagi kita yang konsen dalam bidang fotografi. Dalam hal ini, kita butuh belajar teknik dasar fotografi terlebih dahulu. Namun ketika kita baru pertama kali memiliki atau bahkan memegang kamera, terkadang hal tersebut bisa menjadi hal yang cukup menegangkan.

Untuk membantu Anda yang ingin mempelajari lebih dalam tentang belajar fotografi ini, maka kami akan membuat panduan belajar fotografi lengkap buat pemula. Di dalam panduan ini akan terdiri dari beberapa bab, di mana masing-masing babnya akan ada beberapa chapter atau sub bab untuk mempelajari hal-hal yang penting terkait dari tema utama di bab tersebut.

Image result for ids Belajar Fotografi

Hal yang harus di kethaui di dalam belajar fotografi bagi pemula ini kita akan melihat apa itu eksposur serta peran sentralnya di dalam fotografi. Selain itu Anda juga akan diperkenalkan dengan segitiga emas dalam fotografi yang mencakup aperture, shutter speed dan ISO.

1 Mengenal Eksposure dalam Fotografi

Eksposure ini merupakan pelajaran yang paling dasar bagi Anda sebagai pemula untuk dapat menghasilkan sebuah foto yang menarik. Dengan memahami tentang eksposure ini, Anda akan bisa memastikan bahwa foto yang Anda buat mempunyai tingkat eksposure yang sangat tepat. Dalam bagian ini Anda juga akan mempelajari apa hubungan dari segitiga emas fotografi, yaitu aperture, shutter speed dan iso. Selain masalah blur, aperture ini juga akan sangat berpengaruh pada beberapa komponen pembentuk segitiga emas fotografi.

2. Mengenal Shutter Speed dan Fungsinya

Dengan mengubah nilai shutter speed ini, maka Anda dapat memiliki atau mendapatkan macam-macam efek tertentu yang muncul di dalam foto Anda nantinya.

3. Mengenal ISO Kamera Serta Efeknya

Tingkatan ISO pada setiap kamera akan berbeda-beda tingkat kemaksimalannya. Namun semuanya memiliki fungsi sama dalam kamera tersebut.

4. Memahami Fungsi Histogram

Histogram merupakan tool penting untuk memastikan eksposure foto Anda tepat. Itulah beberapa hal yang harus Anda pelajari dalam panduan lengkap belajar fotografi yang bisa Anda dapatkan tutorialnya dalam artikel kali ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *