Susu menjadi salah satu kebutuhan si Kecil ketika memasuki usia 1 tahun. Pasalnya susu memiliki banyak nutrisi yang bisa menjadi pelengkap nutrisi dari makanan yang mereka konsumsi. Anjuran konsumsi susu pada si Kecil yaitu sebanyak 2-3 gelas per hari.
Jadi dalam sehari si Kecil paling tidak minum susu sebanyak 2 sampai 3 gelas. Salah satu susu pertumbuhan yang direkomendasikan untuk si Kecil adalah susu DANCOW. Banyak keunggulan susu DANCOW yang harus Anda ketahui, yaitu:
Memiliki Kandungan Nutrisi yang Dibutuhkan Si Kecil
Susu merupakan asupan nutrisi pelengkap makanan. Oleh sebab itu, kandungan nutrisi merupakan hal penting yang harus diperhatikan pertama kali. Si Kecil membutuhkan susu yang sesuai tahapan usianya.
Selain itu, susu tersebut harus memiliki peran dalam pertumbuhan dan menjaga kesehatan pencernaan. Pasalnya pencernaan yang sehat akan membuat nutrisi diserap dengan baik oleh tubuh. Susu pertumbuhan DANCOW memenuhi semua kriteria susu yang dibutuhkan oleh si Kecil.
Tersedia dalam Berbagai Tahapan
Setiap tahapan usia anak membutuhkan nutrisi yang berbeda-beda. Sebagai contoh anak usia 1 tahun membutuhkan jumlah protein yang berbeda dengan anak 5 tahun. Keunggulan susu DANCOW selanjutnya yaitu menghadirkan susu pertumbuhan dalam berbagai tahapan usia.
Anak 1-3 tahun bisa memilih DANCOW Nutritods 1+, anak 3-5 tahun bisa diberi DANCOW Nutritods 3+, sedangkan anak 5 tahun ke atas bisa diberi DANCOW 5+. Setiap tahapan tersebut menghadirkan nutrisi yang sesuai kebutuhan anak di usianya.
Banyak Varian Rasa yang Lezat
Tidak sedikit anak yang kurang suka dengan susu karena menganggap rasanya kurang lezat. Pasalnya beberapa susu memang memiliki rasa murni yang terkadang tidak disukai anak-anak. Namun hal tersebut berbeda dengan susu pertumbuhan DANCOW. Ada 3 varian rasa yang lezat yaitu vanila, madu, dan cokelat.
Itulah berbagai keunggulan susu DANCOW yang perlu Anda ketahui. Karena DANCOW merupakan merk yang sudah lama dikenal oleh masyarakat, Anda bisa mendapatkannya dengan mudah di minimarket, supermarket, maupun toko biasa. Semoga informasi di atas bisa menjadi solusi untuk Anda yang kebingungan memilih merk susu yang bagus untuk si Kecil.